News Flash - Courtesy Meeting FINI dan CNBC
10 November 2025 - FINI menerima kunjungan team dari CNBC Indonesia.
11/10/20251 min read


10 November 2025 - FINI menerima kunjungan team dari CNBC Indonesia. CNBC Indonesia merupakan media massa online yang terafiliasi dengan CNBC Internasional. CNBC Indonesia merupakan bagian dari detiknetwork di bawah Grup Transmedia. Kunjungan team CNBC Indonesia kali ini difokuskan untuk saling bertukar informasi dan diskusi terkait isu-isu industri hilirisasi nikel khususnya dan perkembangan industri mineral pada umumnya di Indonesia dan global. Pada kesempatan tersebut juga dijajaki rencana kerjasama dan kolaborasi antara FINI dengan CNBC Indonesia kedepannya.




